Telaah Semiokognitif Video Penembakan Teroris di Mesjid Christchurch, Selandia Baru

Authors

  • Thafhan Muwaffaq Universtitas Al Azhar Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.36722/jmih.v4i2.762

Abstract

Abstrak-Semiotik kognitif film berasumsi bahwa film merupakan media komunikasi dan memiliki tujuh tingkat realitas. Saya tidak akan menyebutkan seluruhnya, sementara berfokus pada dua tingkat terdalam yakni realitas spektatorial dan realitas kreasional, yang dibangun oleh representasi pada film. Setidaknya ada tiga jenis informasi langsung yang diresepsi penonton yakni; visual, auditorial, dan kinestetik yang merepresentasikan kejadian secara langsung. Informasi auditorial juga tersedia dalam video, walaupun terbatas pula karena unsur teknis pengambilan adegan tidak didukung peralatan mumpuni dan terencana sebagaimana film dalam industri. Memang hanya dua senjata yang nampak digunakan pada video, dan jerigen yang dapat digunakan sebagai peledak sempat dipegang walaupun tak digunakan pula. video berunsur provokatif si teroris Brenton Tarrant sangat memungkinkan memperkuat motif apapun dalam kelompok yang berseberangan untuk melakukan tindak terorisme balasan.

Kata Kunci : Semiotik, Terorisme, Visual

Author Biography

Thafhan Muwaffaq, Universtitas Al Azhar Indonesia

Magister Ilmu Hukum

References

Afifa, Laila. en.tempo.co. 17 March 2019.

Document. 17 March 2019.

Anderson, Charles. www.theguardian.com. 24

March 2019. Document. 24 March 2019.

Cavalli-Sforza, Luigi Luca and W, Marcus

Feldman. Cultural Transmission and

Evolution: A Quantitative Approach. Princeton

University Press, 1981.

Emmott, Catherine and Marc Alexander.

"Schemata." de Gruyter (2014).

Freedberg, David and Vitorio Gallese.

"Motion, Emotion and Empathy in Aesthetic

Experience." Trends in Cognitive Science

(2007): 197-203.

Hewlett, Barry S and Luca L Cavalli-Sforza.

Cultural Transmission among Aka Pygmies.

American Anthropologist, 1986.

Kokonis, Michalis. "The Spectator’s Reality:

A Revision of Screen Space Aesthetics

Through Cognitive Film Semiotics." P,

Trifonas. International Handbook of

Semiotics. Springer, 2015. 1109-1124.

Lakoff, George and Mark Johnson. Philosophy

in The Flesh. New York: Basic Books, 1999.

Lehrer, Jonah. "The Mirror Revolution:

Explaining What Makes Humans Social."

www.scientificamerican.com.

Martinson, Jane. www.theguardian.com. 24

March 2019. Document. 24 March 2019.

Mesoudi, Alex and Andrew Whiten. "The

multiple roles of cultural transmission

experiments in understanding human cultural

evolution." Philosophical Transactions of the

Royal Society B: Biological Sciences (2008):

-3501.

Mesoudi, Alex. "Cultural Evolution." eLS

(2011): 1-8.

Muwaffaq, Thafhan. "Introspeksi Masa Lalu

Terfragmentasi dalam Narasi Bermoda

Percakapan Yang Sudah Hilang Karya

Pramoedya Ananta Toer." JURNAL ALAZHAR INDONESIA SERI HUMANIORA 4.3

(2018): 171-184.

Naughton, John. www.theguardian.com. 24

March 2019 March 2019. Document. 24

March 2019.

Østergaard, Svend. "The Dynamics of

Interaction and Consciousness." Cognitive

Semiotics (2007): 111-122.

Richerson, Peter J. and Robert Boyd. Not by

Genes Alone: How Culture Transformed

Human Evolution. Chicago: The University of

Chicago Press, 2005.

Tarrant, Brenton. livestreamfails.com. 15

March 2019. video. 15 March 2019.

Tomasello, Michael. The Cultural Origins of

Human Cognition. Harvard University Press,

Warren, Buckland. The Cognitive Semiotics of

Film. Cambridge University Press, 2000.

Downloads

Published

2021-07-17

Issue

Section

Articles