Pembangunan dan Pelatihan Sistem Pendidikan Guna Meningkatkan Profesionalisme Relawan pada PMI Kota Tangerang
DOI:
https://doi.org/10.36722/sst.v5i4.448Abstract
Abstrak - Sistem pendidikan dan pelatihan pada PMI Kota Tangerang yang berjalan saat ini masih semi komputerisasi. Pengetesan dan penilaian materi masih manual sehingga sering terjadi kesalahan input nilai peserta, memerlukan proses dan waktu yang cukup lama untuk mengetahui kelulusan peserta diklat yang mengakibatkan terlambatnya laporan panitia kepada Kadiv SDM. Metode penelitian yang digunakan terdiri dari wawancara, observasi, dan studi pustaka. Metode analisis menggunakan metode analisis PIECES. Pemodelan sistem dengan menggunakan Unified Modelling Language (UML) untuk menggambarkan secara visualisasi, yang selanjutnya diimplementasikan dengan bahasa pemrograman PHP dengan basis data MySQL-Server sebagai database. Hasil yang didapat dari penelitian ini adalah sebuah sistem aplikasi diklat relawan PMI berbasis web yang terdatabase untuk membantu dalam hal pengelolaan data mulai dari pendaftaran, pemberian materi, keadiran, pengetesan, dan penilaian.
Abstract – The education and training system at the PMI Kota Tangerang that is currently running is still semi-computerized. The testing and evaluation of material are still manual so that there are often input errors in the participants' scores, it requires a long process and time to find out the graduation of the training participants which results in the delay of the committee's report to the Head of HR Division. The research method used consisted of interviews, observation, and literature study. The analytical method uses the PIECES analysis method. Modeling the system using Unified Modeling Language (UML) to visualize, which is then implemented with the PHP programming language with the MySQL-Server database as a database. The results obtained from this study are a web-based PMI volunteer education and training system database that is assisted regarding data management ranging from registration, material delivery, presence, testing, and assessment.
Keywords - Education and Training, Systems, Volunteers
References
Suwanto and Priansa, Dasar - dasar Manajemen dalam Organisasi Publik dan Bisnis, Bandung: UPI Press, 2012.
F. Xeviria, A. Djumlani and B. Irawan, "Pelaksanaan Pendidikan dan Pelatihan Aparatur dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai di Kantor Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Kutai Barat Tahun 2015," Jurnal Administrative Reform, vol. 4, no. 3, 2016.
R. Ilyas and Y. Chisnanto, "Pengembangan Sistem Informasi Penelitian LPPM Universitas Jenderal Achmad Yani Dengan Agile SDLC," in Konferensi Nasional Sistem Informasi (KNSI) 2018, 2018.
A. Priyanto and F. Ulinnuha, "Perancangan Aplikasi Penerjemah Bahasa Indonesia Ke Bahasa Jawa untuk Media Bantu Belajar Siste SMK Salafiyah Berbasis Android," Indonesian Journal Networking and Security, vol. 6, 2017.
A. Wahyuni and M. Kom, "Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Jurusan Di Sekolah Menengah Kejuruan 1 Cengkareng Jakarta," Jurnal Interkom, vol. 12, no. 3, 2017.
M. Suhartanto, "Pembuatan Website Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Delanggu dengan Menggunakan PHP dan MYSQL," Journal Speed, vol. 4, no. 1, 2012.
R. M. N. Halim, "Rancang Bangun Sistem Pengolahan Data Peserta Diklat di LP3SDM Azra Palembang," Jurnal Ilmiah Matrik, vol. 18, no. 3, 2016.
M. R. Ridha, Usman and D. Y. Prasetyo, "Desain Dan Implementasi Sistem Informasi Akademik (Studi Kasus Fakultas Ilmu Agama
Islam Universitas Islam Indragiri)," Jurnal Buana Informatika , vol. 6, no. 2, 2015.
P. D. Astuti, "Sistem Informasi Penjualan Obat Pada Apotek Jati Farma Arjosari," Jurnal Speed, vol. 3, no. 4, 2011.
K. Yuliana, Saryani and N. Azizah, "Perancangan Rekapitulasi Pengiriman Barang Berbasis WEB," Jural SISFOTEK, vol. 9, no. 1, 2019.